headlineHukrimPolitik
Trending

DPRD NTB Laporkan Fihir ke Polisi, Direktur Le-SA Damarkasi : Wajar !

MATARAM, KanalNTB.co – Direktur Le-SA Damarkasi mendukung langkah Ketua DPRD NTB Hj Baiq Isvie Rupaeda melaporkan M Fihiruddin ke Polisi dan menilai wajar langkah yang dilakukan lembaga wakil rakyat tersebut karena untuk melindungi dan menjaga Marwah lembaga.

“Wajar Ketua DPRD NTB melaporkan karena itu untuk menjaga marwah lembaganya. Agar tidak ada perbedaaan di internal Dewan,” tegas Hasan Masat kepada KanalNTB.

Hasan menyayangkan langkah Direktur Lombok Global Institut (Logis) tersebut tidak berhati-hati dalam mengeluarkan statemen. Ia pun menyarankan Fihir agar berhati-hati mengeluarkan statement di mana saja.

“Saya meminta Fihir juga agar lebih berhati-hati. Dan harusnya mau berdialog,” tegasnya.

1 2Laman berikutnya

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Back to top button